Paket Wisata ke Pulau Bawean, Paiwisata Bawean, Backpacker Pulau Bawean, Bawean Pulau Wisata, Paket Tour ke Pulau Bawean, Tour Agency Bawean island, jalan-jalan ke bawean, adventure bawean
10 Juni 2017
Review Hotel Di Pulau Bawean Tahun 2017 Keberadaan hotel dan penginapan di destinasi wisata menjadi prasarat mutlak suksesnya industri pariwisata di daerah tersebut. Namun tidak berhenti pada ketersediaan hotel dan penginapan, hal terpenting juga yaitu fasilitas dan services dari hotel & penginapan tersebut.
detail
30 April 2017
TIPS BERWISATA KE PULAU BAWEAN DI BULAN RAMADHAN Jika anda berniat melakukan traveling di Pulau Bawean saat bulan Ramadhan, maka ada beberapa hal yang harus anda ketahui mengingat mayoritas penduduk Pulau Bawean adalah muslim yang taat. Di Pulau Bawean sendiri ada sebuah prinsip yang tidak tertulis, yaitu “Bekerja selama setahun untuk bekal ibadah puasa di bulan Ramadhan”.
detail
14 Februari 2017
Hotel Intan Bawean Tawarkan Fasilitas Penjemputan Gratis Hotel Intan Bawean adalah hotel pertama di Pulau Bawean, yang sampai saat ini menyandang predikat sebagai hotel paling bersih di Bawean dan lokasi yang sangat strategis. Tahun 2017, sebagai wujud komitmen melayani tamunya, Hotel Intan memberikan service penjemputan gratis dari pelabuhan Sangkapura ke Hotel Intan, khusus yang melakukan pemesanan via online di website www.intanhotelbawean.com
detail
29 November 2016
ODIK E PONTHUK (LIVING IN PONDOK) ...the pondok, usually a sprawling compound house, is a somewhat dilapidated, overcrowded building. Broken chairs, makeshift tables and piles of planks, potted plants and debris take up a corner of the sandy playground."
detail
23 Oktober 2016
MEMPERKUAT JATI DIRI ORANG BAWEAN LEWAT SEKTOR PARIWISATA Tiga tahun terakhir nama Pulau Bawean mulai dikenal oleh saudara se bangsa dan se tanah air sendiri. Tahun-tahun sebelumnya, nama Bawean hampir jarang ada yang tahu. Jangankan saudara yang ada di Papua, sedangkan masyarakat Surabaya yang relatif dekat dengan Gresik sangat jarang ada yang tahu tentang Pulau Bawean.
detail
23 Oktober 2016
KONSULAT JENDERAL REPUBLIK CHINA MENIKMATI PESONA WISATA BAWEAN Pesona wisata Bawean mampu menarik perhatian para konsulat Republik China untuk berkunjung ke Pulau Bawean. Para konsulat tersebut yaitu Mr.Zhong Jifa, Mr.Chen Yingyuan, Mrs.Chen Qian, Mr.Shen Yiwu dan Mrs.Cheng Lingli.
detail
09.00 : Embarkment from Port of Gresik pelabuhan for Bawean.
12.00: Arrival at Port town of Sangkapura, Bawean Island.
12.00-13.00 : Hotel Check-in hotel followed by lunch.
13.00: A visit to the sanctuary of the endangered Bawean Deer.
15.00 : Witness the sunset at Jherat Lanjheng beach and enjoy grilling the famous local tuna fish of Bawean.
17.00: Embark for a dip at the geothermal hot spring
18.00: Dinner
19.00: Free & Easy evening
Day 2:
07.00: Breakfast
08.00-17.00: Depart for Gili Island and Noko island by boat. Gili and Noko Island is an atoll, a half an hour’s boat ride off Bawean Island. Experience the life of the local community on the island. At Noko island, visitors can enjoy snorkeling around its clear blue waters and experience the beautiful sunset and a panoramic view of the captivating Selayar island.
18.00: Arrival at Bawean Island followed by dinner.
19.00: Free & Easy evening
Day 3:
07.00: Breakfast
08.00: Road trip around Bawean island. A short visit to a fish processing vicinity to enjoy an authentic Baweans fish produce. Trip to the northern areas of Bawean to visit a caldera called Kastoba in Paromaan. Followed by a visit to a the shrine of Waliyah Zainab and witness the sunset near Labuan beach and the future airport runway of Bawean.
18.00: Dinner
19.00-21.00: A visit to Bawean cultural spots. Questions and answers session pertaining the history, myths and folklores of Bawean.
21.00: Free & Easy
Day 4:
07.00: Breakfast
07.30: The visit finishes off with a visit to the centre where traditional and authentic Bawean mats are plaited.
09.00: Boat leaves Bawean Island for the Port of Gresik.
Package price : Call Us
Price of this package is inclusive of:
Express Ferry ticket on Bahari PP (Executive Class/Air conditioned)
Hotel (Air conditioned, 1 bedroom for 2 guests)
Rental of ‘perahu’ or boat to Gili and Noko island
Meals 10 X a day (including 1X grilled fish on Noko island before Sunset)
Transportation (Car/Motorbike) To Bawean Deer Sanctuary
Transportation (Motorbike) To the centre where traditional and authentic Bawean mats are plaited.